rajapress
Lakukan 5 Tips Marketing Ini Agar Pembeli Re-purchase Produkmu

Lakukan 5 Tips Marketing Ini Agar Pembeli Re-purchase Produkmu

Admin
23 Jul 2018
Dibaca : 850x

Marketing adalah salah satu tahapan di dalam berbisnis. Setiap enterpreneruship pasti akan melalui tahapan ini. Tahapan lainnya adalah melakukan produksi, dan penjualan. Akan tetapi dalam penjualan maka harus ada proses pemasaran. Proses pemasaran yang baik pasti akan membuat penjual membeli produk yang ada . Untuk mencapai itu semua penjual harus pintar dalam melakukan penawaran produk. Tidak hanya sekedar menawarkan secara tradisional akan tetapi juga menggunakan taktik dan strategi tertentu yang bisa membuat pembeli merasa tertarik, terlebih merasa membutuhkan dan sangat menginginkan produk tersebut. Ikuti tips marketing berikut ini agar produk dibeli hingga berkali-kali oleh konsumen.

  • Dengarkan pelanggan

Tips marketing yang perlu diperhatikan pertama adalah dengan mendengarkan pelanggan yang biasa membeli produk kita. Atau kita juga bisa menanyakan respon atau tanggapan pembeli setelah membeli atau memakai produk kita. Setiap pelanggan habis membeli tanyakan apa kekurangan dari produk kita baik dari segi harga, rasa, service.

  • Lakukan Inovasi

Setelah tahu bagaimana respon pelanggan, maka lakukan segara perubahan yang akan membuat nilai produk kita lebih bagus lagi. Hal tersebut akan membuat pelanggan merasa diperhatikan dan impress terhadap apa yang kita lakukan.

  • Kenali kebutuhan pelanggan

Tips lainnya adalah mengenali apa saja kebutuhan dari pelanggan kita. Misal kita melihat pelanggan membutuhkan layanan delivery order maka sediakan hal tersebut. Kenali pasar dan lakukan beberapa kali percobaan dengan adanya service tadi apakah meningkatkan penjualan atau tidak.

  • Memberikan benefit Untuk pembeli yang re-purchase

Tips marketing lain agar pembeli mau membeli barang kita lagi adalah dengan memberikan keuntungan kepada pembeli yang membeli lagi. Misalnya dengan memberikan kupon atau gratis 1 untuk pembelian kedua. Bisa juga dengan diskon dll. Hitung dengan tepat agar kamu juga tidak terlalu rugi saat memberikan keuntungan seperti tadi.

  • Memberikan pelayanan yang maksimal

Selain memberikan produk yang baik. Hal lainnya adalah dengan memberikan pelayanan yang maksimal. Tidak mungkin produk yang baik terjual maksimal jika tidak diimbangi dengan pelayanan yang bagus juga. Sehingga pembeli mau membeli barang kita lagi dan lagi.

Itu tadi beberapa tips yang bisa diterapkan. Semoga bermanfaat.

Berita Terkait
Baca Juga:
Tips Mix And Match Hijab Remaja

Fashion Terkini 26 Feb 2021

Tips Mix And Match Hijab Remaja

Siapa bilang dengan memakai hijab tidak dapat tampil modis dan tampak kuno? Memakai hijab tetap dapat membuatmu tampil modis dan fashionable asalkan kamu

https://masoemuniversity.ac.id

Tips Pendidikan 8 Sep 2024

Ma'soem University Bandung Solusi Pendidikan untuk Pekerja Aktif dengan Kelas Karyawan

Ma'soem University di Bandung menawarkan solusi pendidikan yang ideal bagi pekerja aktif melalui program kelas karyawan yang fleksibel. Dirancang untuk

PUBG game online

Tips Transportasi 30 Mei 2024

PUBG Mobile: Game Online yang Sering Diadakan Kompetisi Esports

PUBG Mobile Legend telah menjadi fenomena dalam dunia game online, terutama ketika diadakan kompetisi esports. Sejak peluncurannya, PUBG Mobile telah berhasil

Cara Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Agar Tidak Mudah Terserang Flu

Tips Kesehatan 20 Mei 2020

Cara Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Agar Tidak Mudah Terserang Flu

Pilek atau flu memang suatu penyakit yang kerap dialami orang dari waktu ke waktu. Apalagi kalau sedang musimnya, orang akan rentan terkena flu. Terlebih di

Seni Mendapatkan Peringkat di Google: Strategi Mendominasi Hasil Pencarian

Tips Marketing 30 Jun 2024

Seni Mendapatkan Peringkat di Google: Strategi Mendominasi Hasil Pencarian

Seiring dengan perkembangan teknologi, pemasaran online menjadi semakin penting dalam menjalankan bisnis. Salah satu hal yang sangat berpengaruh dalam

Menempatkan Influencer dalam Sistem Politik Era Digital

Politik 30 Jun 2024

Menempatkan Influencer dalam Sistem Politik Era Digital

Era digital telah membawa perubahan besar dalam segala aspek kehidupan, termasuk dalam sistem politik. Salah satu perkembangan yang paling signifikan adalah

RajaKomen
Copyright © PulaloHome.com 2025 - All rights reserved
Copyright © PulaloHome.com 2025
All rights reserved